a. Public
Dapat dilihat pada table diatas bahwa keyword Public dapat diakses
didalam class itu sendiri, dapat diakses dengan menggunakan metode
extend dan instan pada paket yang sama, serta dapat diakses dengan
metode extend maupun instan dalam paket yang berbeda. Artinya hak akses
public dapat diakses oleh sembarang object manapun dan dimanapun
posisinya serta dengan apapun caranya.
b. Protected
Keyword protected ini hampir sama dengan hak aksesnya keyword public.
Namum bedanya Cuma tidak bisa diakses dengan menggunakan metode instan
pada paket yang berbeda.
d. Private
Keyword private merupakan keyword terakhir yang dapat kita gunakan
untuk hak akses suatu object, artinya hak akses hanya berlaku di dalam
class itu sendiri dan apabila suatu object manggunakan keyword ini maka
object yang yang berada diluar class tidak akan bisa mengakses object
tersebut.
c. Default
Untuk hak akses default ini, sebenarnya hanya ditujukan untuk class
yang ada dalam satu paket, atau istilahnya hak akses yang berlaku
untuk satu folder saja(tidak berlaku untuk class yang tidak satu
folder/package)
java
Senin, 28 Oktober 2013
Jumat, 25 Oktober 2013
Minggu, 20 Oktober 2013
BigDecimal
contoh :
“java.lang.ArithmeticException : Non-terminating decimal expansion”
import java.math.BigDecimal;
public class test1 {
public static void main(String[] args) {
String returnVal = test1.divide("1", "5");
System.out.println("Test #1: returnVal = " + returnVal);
returnVal = test1.divide("1", "2");
System.out.println("Test #2: returnVal = " + returnVal);
returnVal = test1.divide("1", "3");
System.out.println("Test #3: returnVal = " + returnVal);
}
public static String divide(String val1, String val2) {
BigDecimal v1 = new BigDecimal(val1);
BigDecimal v2 = new BigDecimal(val2);
return v1.divide(v2).toPlainString();
}
}
Rabu, 16 Oktober 2013
pengertian BufferedReader,JOptionPane & Package
Apa fungsi kelas BufferedReader ?
Berfungsi sebagai mediasi atau
sarana agar mendapatkan input-an melalui keyboard yang di-input oleh User.
Tampilan menggunakan mode CONSOLE
Apa fungsi
kelas JOptionPane ?
Berfungsi hampir sama dengan
kelas BufferedReader yaitu menerima input-an dari keyboard oleh User, namun
mode yang ditampilkan adalah dengan tambahan menggunakan DialogBox [MessageBox]
Dimanakah letak dari kelas BufferedReader ?
Terletak di dalam java.io
package
Dimanakah letak dari kelas JOptionPane ?
Terletak di dalam javax.swing
package
Apa yang dimaksud dengan Package ?
Package di
dalam bahasa pemrograman java dapat diartikan sebagai wadah atau tempat
kumpulan dari bermacam-macam kelas yang terdapat pada pemrograman java yang
dapat dengan mudah dipergunakan untuk proses peng-input-an data secara
interface ( API = Application Programming Interface )
Sabtu, 12 Oktober 2013
Overloading dan Overriding
Overloading
dan Overriding pada Java - Hai-hai kawan, sudah , ada yang belum ditambahkan
tentang dasar-dasar java yakni tentang overloading dan overriding pada java.
Apa itu overloading.?, dan apa pula overriding.?,
• Overloading
Overloading
adalah method dengan nama yang sama dengan method lain pada suatu class tetapi
dengan parameter yang berbeda. Tujuan dibuatnya overloading yaitu memudahkan
penggunaan method dengan fungsi yang hampir sama.
Overriding adalah method subclass sama dengan method super
class, parameternya sama tetapi pernyataan atau implementasinya berbeda.
EX :
class Pertambahan{
public void
tambah1(){
int a=5, b=10;
System.out.println("Hasil Pertambahann dari metod tambah1 ke-1 = "+(a+b));
}
//Metod tambah1 di overloading dengan 2 parameter (int x, int y)
public void tambah1(int x, int y){
System.out.println("Hasil Pertambahann dari metod tambah1 ke-2 = "+(x+y));
}
public static void main(String [] args){
Pertambahan pp;
pp = new Pertambahan();
pp.tambah1();//memanggil metod tambah1 ke-1
pp.tambah1(5,5);//memanggil metod tambah1 ke-2
}
}
int a=5, b=10;
System.out.println("Hasil Pertambahann dari metod tambah1 ke-1 = "+(a+b));
}
//Metod tambah1 di overloading dengan 2 parameter (int x, int y)
public void tambah1(int x, int y){
System.out.println("Hasil Pertambahann dari metod tambah1 ke-2 = "+(x+y));
}
public static void main(String [] args){
Pertambahan pp;
pp = new Pertambahan();
pp.tambah1();//memanggil metod tambah1 ke-1
pp.tambah1(5,5);//memanggil metod tambah1 ke-2
}
}
Jumat, 11 Oktober 2013
Rabu, 09 Oktober 2013
Overloading
Berbeda dengan overloading. Kalo overloading, kita boleh menuliskan
method yang sama namun dengan jumlah parameter yang berbeda dan nilai
kembalian harus sama. Nah, kalau overriding konsepnya sama dengan
overloading yaitu menulis kembali method. Namun, caranya overriding
menulis kembali method sama persis. Sama mulai dari nama method dan
isinya dan mengimplementasi kembali di sub classnya. Overriding dipakai
saat kita menggunakan method yang sama tapi berbeda implementasinya.
Jadi overriding method mempunyai nama method yang sama, jumlah parameter
dan tipe parameter serta nilai kembalian (return) method yang di
override. Jika method memiliki modifier akses public, method overridenya
juga harus public.
Contoh:
Contoh:
class Kendaraan { .............. public String getJenis() { System.out.println(“Harga BBM turun”); } } class Motor extends Kendaraan { .............. public String getJenis() { System.out.println(“Harga BBM premium 4000 rupiah”); } }NB:
- class motor mengextends class kendaraan
- class motor melakukan override method di kendaraan namun berbeda implementasi
- Override method merupakan method yang sama persis dengan method yang sudah ada di super kelasnya, biasanya perbedaannya adalah pada implementasi (program body)
- Overidding tidak bisa dilakukan dalam kelas itu sendiri
- Jadi Overidding kerat kaitannya dengan inheritance (pewarisan)
class Lingkaran { double r; Lingkaran(double r) { this.r = r; } double Luas() { return Math.PI*this.r*this.r; } double Luas(double r) { this.r = r; return Math.PI*this.r*this.r; } } class Tabung extends Lingkaran { double h; Tabung() { //konstruktor kelas turunan, ada super() dan diisi nilai awal super(0); } double Luas(double r) { //overriding (method and parameter sama) this.r = r; return Math.PI * this.r * this.r * this.h; } }NB:
- Class lingkaran melakukan overloading method Luas (beda signature)
- Class tabung mengextends class lingkaran
- Class tabung meng-override method Luas hasil dari overload. Jadi kita juga biosa mengoverride method hasil overloading juga
Senin, 07 Oktober 2013
Enkapsulasi pada Java
Kali ini kita belajar Enkapsulasi. Enkapsulasi adalah pembungkus. Maksud
dari pembungkus adalah suatu cara untuk meyembunyikan implementasi
detil dari class untuk mencegah akses yang ilegal. Ada dua hal yang
mendasar dari enkapsulasi yaitu information hiding dan interface to access data. Berikut sedikit penjesalan dari hal diatas. Information hiding
adalah menyembunyikan informasi dari suatu class agar tidak bisa
diakses dari luar class, caranya hanya dengan memberikan modifier private pada varibel yang ingin kita hiding. Selanjutnya mengenai interface to acces data, ialah cara kita untuk mengubah nilai pada suatu variabel yang telah dilakukan information hiding. Cara yang biasa dilakukan adalah melalui method, lewat method ini kita bisa merubah nilai suatu variabel yang telah mengalami information hiding. Berikut adalah contoh program dengan konsep enkapsulasi.
Listing program :
class
public class Mahasiswa{
private int nrp;
private String nama;
public Mahasiswa (int nrp, String nama){
this.nrp = nrp;
this.nama = nama;
}
public int getNrp(){
return nrp;
}
public String getNama(){
return nama;
}
}
main class
public class coba{
public static void main (String args []){
Mahasiswa anak = new Mahasiswa(2103121043, "Agung Imamudin");
System.out.println("NRP : "+anak.getNrp()+"\nNama : "+anak.getNama());
}
}
Listing program :
class
public class Mahasiswa{
private int nrp;
private String nama;
public Mahasiswa (int nrp, String nama){
this.nrp = nrp;
this.nama = nama;
}
public int getNrp(){
return nrp;
}
public String getNama(){
return nama;
}
}
main class
public class coba{
public static void main (String args []){
Mahasiswa anak = new Mahasiswa(2103121043, "Agung Imamudin");
System.out.println("NRP : "+anak.getNrp()+"\nNama : "+anak.getNama());
}
}
Langganan:
Postingan (Atom)